Senin, 21 November 2011

MacBook Hybrid

Apple akhirnya telah mendapatkan sebuah paten  untuk konsep MacBook masa depan mereka  dengan menghadirkan antena selular dan rotating display. Paten ini disahkan oleh U.S. Patent Office minggu ini yang memperbolehkan MacBook untuk memiliki ketipisan sekualitas MacBook Air, konektivitas selular dan fleksibelitas layar sentuh seperti iPad.

Jack Purcher yakin, dengan hadirnya inovasi ini Apple bisa mengalahkan desain ultrabook yang saat ini mulai meraimakan pasar laptop. Produk Apple ini sendiri diperkirakan akan hadir di pasar 2013 dan menantang ultrabook yang hadir dengan prosesor Intel/ Haswell.



Mengenai patennya sendiri, Apple tengah mengembangkan MacBook agar bisa seperti perangkat tablet mereka. Sementara itu terkait dengan kehadiran ante akan memungkinkan adanya fitur Telephonic dari MacBook.

0 Responses to “MacBook Hybrid”

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
All Rights Reserved Prodak Apple | zxsamandro by applethetechno